Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

MENATAP KEADILAN

  MENATAP KEADILAN Oleh : Rusman Riyadi   Keadilan sering kali menjadi sebuah impian dan menjadi sebuah hal yang sangat tabu, seolah-olah keadilan itu sendiri sudah lama lenyap dan tenggelam dalam jurang keserakahan. Keadilan merupakan sebuah hal yang sangat mendasar untuk individu dan kelompok masyarakat bahwasanya keadilan memang harus benar-benar tergakkkan bagi siapa saja dan untuk siapa saja. Keadilan seharusnya tak pernah memandang ia dari golongan mana dan dari kasta yang seperti apa, karena keadilan dilhairkan untuk menciptakan sebuah kesejahteraan bagi masyarakat.  Bagi para penegak keadilan wajibkan untuk keadilan dengan setegagak-tegaknya, karena keadilan yang ada di pundak para penegak keadlan harus benar-benar berlaku bagi semua elemen masyrakat. Namun fakta yang terjadi di lapangan adalah keadilan itu hanya di lapangan prioritas pada mereka yang berduit, sedangkan keadilan bukan begitu. Keadilan menurut Aristoteles, dibedakan antara keadilan distributive dengan